Rabu, 31 Oktober 2018

Tutorial Hero Alucard - fighter/assassin

Build Alucard Terkuat 2018: Gampang Savage Pakai Build Ini.






Buat kalian pengguna hero Alucard, tentunya kalian butuh build Alucard terbaik agar bisa berkontribusi maksimal di dalam tim. Apalagi jika build item Alucard Mobile Legends yang kalian gunakan bisa menciptakan Savage.

Kira-kira build Alucard apa ya yang cocok digunakan oleh hero Assasins satu ini?.

Berikut adalah Build Alucard Terbaik dan Tips Menggunakannya

Alucard merupakan hero yang mempunyai role Assasins/Fighter yang sering digunakan oleh para player Mobile Legends.
Bermodalkan pedang besar yang mematikan, Alucard siap membasmi semua musuh yang ada. Alucard memiliki beberapa skill yang cukup mematikan, yaitu PursuitGroundsplitter, Whirling Smash, dan Fission Wave.

1. Build Alucard Terkuat dan Terbaik

Bukan hanya menjelaskan skill dan efek dari Alucard saja, kita juga akan memberitahu kamu gear Alucard mematikan yang dapat menunjang skill-nya agar skill yang dimiliki menjadi lebih powerfull dan mempunyai efek tambahan.
Berikut ini merupakan item AlucardMobile Legends terbaru.

Build Alucard Full Damage (Paling Sakit)

Jika kamu menginginkan Alucardmemiliki damage yang sangat sakit, kamu bisa menggunakan build item Full Damage.

Warrior Boots (Menambahkan Armor dan Kecepatan)

Pertama, kamu harus membeli itemWarrior Boots. Item yang satu ini dapat menambahkan Armor dan kecepatan dari Alucard ya guys.

Haas’s Claws (Menambahkan Serangan dan Lifesteal)

Kedua, kamu harus membeli item Haas’s Claws. Item ini akan membuat Alucard memiliki serangan yang begitu sakit saat beradu pukul dengan musuh.
Saat darah Alucard berkurang, item ini akan bertambah hingga 10%. Jadi kamu jangan takut kehabisa darah saat menggunakan item ini.

Berseker’s Fury (Menambahkan Serangan Critical)

Ketiga, kamu harus membeli itemBerserker’s Fury. Item yang satu ini akan menambahkan critical yang cukup besar untuk Alucard.
Bukan cuman itu saja lho guys, item ini juga menambahakan serangan fisik pada yang cukup besar pada Alucard.

Endless Battle (Menambahkan Mana dan Darah)


Keempat, kamu harus membeli itemEndless Battle. Item ini menambahkan serangan fisik dan pergerakan pada Alucard.
Selain itu juga, item ini akan mengurangi waktu pemakaian skill pada Alucard, lifesteal, dan akan mendapatkan tambahan darah hinga 250 HP.

Rose Gold Meteor (Pertahanan Serangan Magic)

Kelima, kamu harus membeli item Rose Gold Meteor. Item ini cocok untuk Alucard, karena dapat menambahkan serangan fisik dan lifesteal.
Nah, yang paling diandalakan pada item ini adalah dapat membuat Alucard tahan dari serangan magic dan akan memenghasilkan shield saat darah sekarat.

Blade of Despair (Menambahakan Serangan dan Critical)

Keenam, kamu harus membeli Blade of Despair. Build yang item ini akan meningkatkan serangan fisik, kecepatan dalam serangan dan penigkatan critical pada Alucard.

Build Alucard Full Lifesteal

Jika kamu menginginkan Alucardmemiliki darah yang tidak akan pernah habis dan pastinya tidak akan mudah mati.

Haas’s Claws (Menambahkan Serangan dan Lifesteal)



Pertama, kamu harus membeli item Haas’s Claws. Item ini akan membuat Alucard memiliki serangan yang begitu sakit saat beradu pukul dengan musuh.
Saat darah Alucard berkurang, item ini akan bertambah hingga 10%. Jadi kamu jangan takut kehabisa darah saat menggunakan item ini.

Warrior Boots (Menambahkan Armor dan Kecepatan)

Kedua, kamu harus membeli item Warrior Boots. Item yang satu ini dapat menambahkan Armor dan kecepatan dari Alucard ya guys.

Bloodlust Axe (Miningkatkan Lifesteal)

Ketiga, kamu harus membeli itemBloodlust Axe. Item ini akan menambahakan serangan fisik dan mengurangi durasi skill. Bukan cuma itu lho guys, item ini juga akan memiliki Spell Vamp yang hampir sama dengan lifesteal.

Wings of Apocalypse Queen (Menambah Darah dan Lifesteal)

Keempat, kamu harus membeli item Wings of Apocalypse Queen. Item ini memberikan serangan fisik dan HP yang cukup besar. Item ini juga memberikan tambahan lifesteal ketika HP dibawah 40%.

Blade of Despair (Menambahakan Serangan dan Critical)

Kelima, kamu harus membeli Blade of Despair. Build yang item ini akan meningkatkan serangan fisik, kecepatan dalam serangan dan penigkatan critical pada Alucard.

Immortality (Anti Mati)

Keenam, kamu harus membeli item Immortality. Item ini menambahkan darah dan kebal terhadap serangan sihir. Saat Alucard mati, dia akan dihidupkan kembali namun darah yang diberikan hanya 15% dari total darah AlucardItem ini memiliki cooldown 3 menit untuk digunakan kembali.

Build Alucard Cold (Top Player Alucard)

Jika kamu ingin Alucard yang kamu gunakan seperti Cold (Top Player Alucard), kamu bisa menggunakan build Alucard Cold ini ya guys.

Haas’s Claws (Menambahkan Serangan dan Lifesteal)

Pertama, kamu harus membeli item Haas’s Claws. Item ini akan membuat Alucard memiliki serangan yang begitu sakit saat beradu pukul dengan musuh.
Saat darah Alucard berkurang, item ini akan bertambah hingga 10%. Jadi kamu jangan takut kehabisa darah saat menggunakan item ini.

Warrior Boots (Menambahkan Armor dan Kecepatan)

Kedua, kamu harus membeli item Warrior Boots. Item yang satu ini dapat menambahkan Armor dan kecepatan dari Alucard ya guys.

Berseker’s Fury (Menambahkan Serangan Critical)

Ketiga, kamu harus membeli itemBerserker’s Fury. Item yang satu ini akan menambahkan critical yang cukup besar untuk Alucard.
Bukan cuman itu saja lho guys, item ini juga menambahakan serangan fisik pada yang cukup besar pada Alucard.

Endless Battle (Menambahkan Mana dan Darah)

Keempat, kamu harus membeli itemEndless Battle. Item ini menambahkan serangan fisik dan pergerakan pada Alucard.
Selain itu juga, item ini akan mengurangi waktu pemakaian skill pada Alucard, lifesteal, dan akan mendapatkan tambahan darah hinga 250 HP.

Malefic Roar (Kebal Terhadap Turret)

Malefic Roar - Item Mobile Legends
Kelima, kamu harus membeli item Malefic RoarItem ini menambahkan serangan fisik dan dapat mengurangis serangan fisik. Bukan cuma itu saja, item ini akan membuat perlindungan terhadap serangan turret sebesar 20%.

Blade of Despair (Menambahakan Serangan dan Critical)

Blade of Despair - Item Mobile Legends
Keenam, kamu harus membeli Blade of Despair. Build yang item ini akan meningkatkan serangan fisik, kecepatan dalam serangan dan penigkatan critical pada Alucard.

2. Skill dan Cara Menggunakan Alucard

Skill Passive: Pursuit

Jika skill ini mengenai 1 lawan, maka akan menghasilkan damage 1.2 kali lebih banyak, jika mengenai 2 lawan, akan menghasilkan damage 1.1 kali lebih banyak. Selanjutnya, jika kita menggunakan skill Aktif, maka akan menghasilkan damage 1.2 kali lebih banyak, dan melompat ke hero musuh.

Skill 1: Groundsplitter

Skill ini berguna agar Alucard dapat melompat ke hero musuh dan menghasilkan serangan yang kuat. Setiap serangan ke hero musuh menghasilkan Physical Damage sebesar 240 pts dan memperlambat gerak dari hero musuh tersebut.

Skill 2: Whirling Smash

Skill ini digunakan untuk memberikan serangan area kepada hero musuh dan menghasilkan Physical Damage sebesar 230 pts.

Skill 3: Fission Wave

Skill ini berfungsi untuk menambah Physical Lifesteal sebanyak 20%, Jika skill ini terkunci pada salah satu hero musuh, skill ini akan menghasilkan ekstra damage pada setiap serangan yang Alucard arahkan pada target, dan meningkatkan Physical Lifestealsebanyak 100% selama 8 detik.
Untuk pemakaian kedua selama skill ini aktif, skill dapat meluncurkan Powerfull Attacks Wave yang menghasilkan Physical Damage sebesar 440 pts kepada hero musuh.
Nah, jika kita perhatikan efek dari skill-nya, maka untuk skill combo yang kami sarankan adalah sebagai berikut.
Pertama, gunakan Groundsplitter (Skill 1) untuk mengagetkan lawan, dan membuat geraknya menjadi lambat, kemudian aktifkan Fission Wave (Skill 3) untuk menambah Lifesteal dan kekuatan dari Alucard itu sendiri.
Lalu gunakan juga Whirling Smash (Skill 2) untuk mengurangi darah (HP) heromusuh, terakhir gunakan skill Fission Wave (Skill 3) lagi untuk menghabisi heromusuh.
Sehingga jika diurutkan akan menjadi seperti berikut:
Skill 1 > Skill 3 > Skill 2 > Skill 3

Harga Hero Alucard

Nama HeroBattle PointDiamondTicket
Alucard15000399

Emblem yang Cocok untuk Alucard

Dalam hal penggunaan set emblem ini, kita merekomendasikan buat kamu yaitu set Physical. Karena dilihat dari tipe heroAlucard adalah Fighter maka set emblem ini lah yang cocok untuk hero ini.

Spell yang Cocok untuk Alucard

1. Fury

Rekomendasi spell pertama yang cocok dengan Alucard adalah spell Fury. Dikarenakan spell ini akan melemahkan pertahanan musuh, termasuk meningkatkan Kecepatan Serangan 25 dan Serangan Fisik 55% selama 5 detik.

2. Retribution

Rekomendasi selanjutnya adalah Retribution. Jika, diawal kamu ingin menggunakan Alucard sebagai hero jungle. Disarankan menggunakan spell ini. Karena spell ini akan memberikan 600-1440 kepada monster hutan ataupun ke minion dan untuk bisa digunakan kembali kamu harus menunggu Cooldown selama 30 detik.

Tips Menggunakan Hero Alucard

Bagi kamu yang masih bingung atau belum menegetahui dengan cara bermainhero ini. Kita akan memberikan tips menggunakan alucard dan apa saja yang bisa kamu lakukan dengan hero ini.

1. Perbanyak Farming

Setiap semua hero memang di wajibkan untuk perbanyak farming, terlebih lagi untuk hero marksmanfighter maupun assassinFarming bisa kamu dilakukan di lane namun, jika di lane kamu tidak bisafarming dikarenakan di ganggu oleh musuh, kamu bisa farming di jungledengan membunuh monstermonsterhutan.
Dengan begitu kamu tidak akan kalah level dengan hero yang farming di lane. Namun, kamu jangan terlena dengan kebanyakan farming. Kamu harus juga memperhatikan turret juga yah.

2. Manfaatkan Skill Fission Wave (Skill 3)

Disetiap hero pasti memiliki skill yang bisa kamu manfaatkan untuk farmingatau membunuh musuh. Nah, salah satunya yang kamu harus perhatikan adalah memanfaatkan skill 3 Alucardyaitu Fission Wave.
Skill ini akan memberikan lifestealekepada Alucard dan sangat cocok ketika hero ini melakukan duel kepada musuh.

3. Perhatikan Posisi dan Waktu yang Ketika Ingin War

Hal ini yang harus diperhatikan oleh semua hero termasuk Alucard. Dengan waktu yang pas atau posisi yang tepat pada saat war bisa dapat menguntungkan. Namun, dalam hal ini kamu harus betul-betul mengetahui kapan waktu yang pas untuk war kelompok ataupun individual.

Berikut adalah Cara Mengalahkan Alucard

Alucard merupakan hero yang sangat di takuti oleh para pencinta Mobile Legends, karena hero ini dilengkapi kombo yang sangat mematikan. Nah, kita juga akan memberi tahukan kamu tips mengalahkan Alucard.

1. Kelemahan dari Alucard

Kelemahan Alucard memang wajib untuk kamu ketahui apabila ingin mengalahkanAlucard dengan sangat mudah. Nah, langsung saja kita akan memberi tahu kamu kelemahan si anak naga.
  • Alucard hanya berfokus pada satu target.
  • Alucard sangat lemah pada pertahanan fisik maupun magic.
  • Alucard sangat kebal pada efek slow, tetapi dia tidak bisa menahan efek stun.

2. Hero yang dapat Mengalahkan Alucard

Nah, tadi kita sudah membahas kelemahan dari Alucard. Sekarang kita akan memberi tahukan kamu hero apa saja yang dapat mengalahkan Alucard. Dari pointpoint kelemahan AlucardTipspintar.com telah memilih beberapa karakter yaitu :

Hero Marksman

Moskov merupakan salah satu tipe marksman sama seperti hero Karrie yang dapat mengalahkan Alucard. Dengan menggunakan Spear of Death (Skill 2) untuk mendorong dan memberikan efek stun, sebaiknya posisi Alucard berada di dinding agar mendapatkan efek stun yang lebih lama.
Abyss Walker (Skill 1) untuk meloncat dan menambahkan Attack Speed, sehinnga Alucard tidak mempunyai celah untuk melarikan diri. Apabila Alucard berhasil melarikan diri, kamu bisa menggunakan Spear of Destruction(Skill 3) dan arahkan kemana Alucard pergi.
Sehingga jika diurutkan, akan jadi seperti berikut ini:
Skill 2 > Skill 1 > Skill 3

Hero Fighter

Zilong merupakan salah satu tipe fighter yang dapat mengalahkan Alucard. Ketika kamu berhadapan dengan Alucard kamu bisa menggunaka Supreme Warrior (skill 3) untuk menambahkan kecepatan serangan dan kecepatan pergerakan Zilong.
Lalu, kamu gunakan Spear Strike (skill 2) untuk menucarasuk sekaligus mendekati Alucard dan ketika Alucard ingin lari gunakan Spear Flip (skill 1) untuk mengangkat Alucard kebelakang Zilong.
Sehingga jika diurutkan, akan jadi seperti berikut ini:
Skill 3 > Skill 2 > Skill 1

Hero Mage

Aurora merupakan salah satu tipe mageyang dapat mengalahkan Alucard. Dengan mengaktifkan Pride of Ice (skill passive)terlebih dahulu, lalu kedua gunakan Bitter Forst (skill 2) untuk membekukan Alucard.
Kemudian kamu gunakan Coldness Destroy (skill 3) untuk mengurangi darah Alucard dan terakhir gunakan Frost Shock(skill 1) untuk menembakan misil yang berbentuk es ke arah Alucard.
Sehingga jika diurutkan, akan jadi seperti berikut ini:
Skill Passive > Skill 2 > Skill 3 > Skill 1

Hero Assassin

Karina merupakan salah satu tipe assassin seperti Lancelot yang dapat mengalahkan Alucard. Dengan menggunakan Elusiveness (skill 1) untuk mendekati Alucardskill ini dapat mem-block serangan dari Alucard.
Lalu dilanjutkan Shadow Rush (skill3) untuk melakukan serangan sihir ke Alucard dan kamu gunakan Dance of Death (skill 2) untuk memukul dengan 2 pedang dan menghasilkan serangan sihir

Tutorial Hero Johnson - Tank


Build Johnson Terkuat Mobile Legends, Set Emblem, dan Guide Terbaiknya




Johnson Mobile Legends

Build Johnson Terkuat dan Cara Menggunakannya

Johnson merupakan hero dengan tipe Tank dengan menyerang menggunakan tangan kosong.
Johnson juga dilengkapi dengan skill-skill yang cukup kuat yaitu Electro-airbagDeadly PincersElectromag Rays dan Rapid Touchdown.

1. Build Item Johnson

Johnson merupakan hero tank yang sangat kuat dan tangguh. Nah, kamu bisa menambah kekuatan Johnson dengan build Johnson savage ini yang akan membuat kamu seperti top player Mobile Legends.
Johnson bisa dijadikan berbagai tipe hero, seperti Magic TankMagic Damage dan Tank lainnya. Bagi kamu yang ingin mengetahui build Johnson terkuat, langsung aja di geser kebawah ya.

Build Johnson Top Player

Jika kamu menginginkan Johnson yang kamu gunakan jago seperti Top Player Johnson. Kamu bisa menggunakan build Johnson Top Player ini.

1. Blade Armor (Armor + Counter Serangan Fisik)

Item ini hanya memberikan tambahan +90Armor, keunikan item ini yaitu memberikan 25% serangan fisik lawan sebagai kerusakan terhadap lawan yang menyerang ketika serangan dasar diterima.

2. Warrior Boots (Kecepatan + Armor)

Warrior Boots - Item Mobile Legends
Item ini menambahkan +22 Armor dan memiliki keunikan berupa tambahan +40 Movement Speed.

3. Immortality (Tidak Bisa Mati)

Item ini akan memberikan tambahan +800 HP dan +40 Magic Resistance. Keunikan dari item ini adalah ketika Johnson mati, maka dia akan bangkit lagi dan mendapat 20% dari HP miliknya serta efek absorbsyang dapat menyerang 300-1000 point dari serangan.

4. Dominance Ice (Menambah Mana + Armor)

Item ini akan menambahkan +500 Mana,+70 Armor+5% Critical Chance Reduction. Keunikan lain dari item ini adalah 15% Cooldown Reduction dan melemahkan pergerakan sebanyak 5% serta kecepatan serangan 30% lawan disekitarnya.

5. Demon’s Advent (Menambah Darah + Pengurangan Serangan)

Item ini menambahkan +920 HP+54 Armor dan +30 HP Regen. Keunikan dariitem ini adalah ketika musuh menyerang maka Demon’s Advent akan memberikan Pengurangan Serangan sebanyak 6% selama 2 detik.

6. Sky Guardian Helmet (Regenerasi Darah)

Item ini menambahkan darah dan regenerasi darah, keunikan item ini setiap membunuh atau assist akan menambah persentasi regenerasi darah.

Build Johnson Tersakit (Savage)

Build Item Burst Damage - TipsPintar
Jika kamu menginginkan Johnson memiliki damage yang sakit, kamu bisa menggunakan build Johnson Tersakit (Savage).

1. Enchandted Talisman (Serangan Magic + Cooldown)

Enchanted Talisman - Item Mobile Legends
Item ini akan memberikan efek pengurangan durasi cooldown dan memberikan tambahan regen mana setiap 10 detik.

2. Arcane Boots (Meningkatkan Kecepatan + Pertahanan Magic)

Arcane Boots - Item Mobile Legends
Item ini menambahkan pertahanan sihir dan memberikan kecepatan.

3. Holy Crystal (Menigkatkan Kekuatan Magic)

Holy Crystal - Item Mobile Legends
Item ini memberikan tambahan +90 Magic Power. Keunikan dari item ini adalah setiap mengeluarkan skill ini, maka serangan selanjutnya akan meningkat 15%.

4. Concentrated Energy (Meningkatkan Serangan Magic + Lifesteal)

Concentrated Energy - Item Mobile Legends
Item ini menambahkan Kekuatan Sihir +70 dan Kekuatan Darah +700. Keunikan dari item ini adalah +30% Spell Vampdan regen 10% setelah membunuh lawan.

5. Devil Tears (Meningkatkan Magic Penetrasi)

Devil Tears - Item Mobile Legends
Item ini dapat digunakan untuk melemahkan pertahanan sihir lawan serta meningkatkan serangan magic.

6. Blood Wings (Menambah Darah + Magic Power)

Blood Wings - Item Mobile Legends
Item ini akan membuat Johnson memiliki efek magic yang cukup besar serta HP yang cukup tebal.

Build Johnson Full Tank

Build Item Tank - TipsPintar
Jika kamu menginginkan Johnson memiliki damage yang berkelanjutan, kamu bisa menggunakan build Johnson Full Tank.

1. Blade Armor (Armor + Counter Serangan Fisik)

Blade Armor - Item Mobile Legends
Item ini hanya memberikan tambahan +90Armor, keunikan item ini yaitu memberikan 25% serangan fisik lawan sebagai kerusakan terhadap lawan yang menyerang ketika serangan dasar diterima.

2. Warrior Boots (Kecepatan + Armor)

Warrior Boots - Item Mobile Legends
Item ini menambahkan +22 Armor dan memiliki keunikan berupa tambahan +40 Movement Speed.

3. Immortality (Tidak Bisa Mati)

Immortality - Item Mobile Legends
Item ini menambahkan Kekuatan Darah +800 dan Perlawanan Sihir +40. Keunikan dari item ini adalah ketikaJohnson mati, dia akan di hidupkan kembali namun darah yang diberikan hanya 15% dari total darah JohnsonItem ini memiliki Cooldown 3 menit untuk digunakan kembali.

5. Demon’s Advent (Menambah Darah + Pengurangan Serangan)

Demon's Advent - Item Mobile Legends
Item ini menambahkan +920 HP+54 Armor dan Regenerasi Darah +30.Keunikan dari item ini adalah ketika musuh menyerang maka Demon’s Adventakan memberikan Pengurangan Serangan +6% selama 2 detik.

5. Bloodthirsty King (Menambah Darah)

Bloodthirsty King - Item Mobile Legends
Item ini menambahkan +1550 HP. Keunikan item ini yaitu, apabila kamu membunuh atau membantu tim membunuh maka akan mendapatkan regenerasi HP sebesar 20% HP dalam 5 detik. Item ini memiliki cooldown 10 detik.

6. Athena’s Shield (Darah + Pertahanan Magic)

Athena's Shield - Item Mobile Legends
Item ini memberikan +900 HP+56 Perlawanan Sihir+20 HP regen. Keunikan item ini ialah shield yang akan muncul setiap 30 detik. Jumlah shield absorbtion akan terus meningkat seiring pertandingan berlangsung. Maksimal 1150.

2. Skill dan Tips Menggunakan Johnson

Johnson - Hero Mobile Legends

Skill Passive: Electro-airbag

Bila HP hero lebih rendah dari 30%, perisai akan menghasilkan, menyerap sejumlah kerusakan berdasarkan armornya. Berlangsung 10 detik, efek ini hanya bisa dipicu sekali dalam jangka waktu tertentu.

Skill 1: Deadly Pincers

Melemparkan Spanner ke arah spesifik yang memberikan 200(+150% Total Armor) Magic Damage kepada lawan yang di jalurnya. Lawan di area Spanner mendarat akan terkena stun.

Skill 2: Electromag Rays

Johnson menaikkan shield-nya, secara terus menerus memberikan 80(+20% Total Armor) Magic Damage ke depan dalam bentuk kipas dan memperlambat lawan. Basic attack dan Deadly Pincers masih bisa digunakan ketika skill ini aktif.

Skill 3: Rapid Touchdown

Pasif: Meningkatkan 10% armor; AktifJohnson melompat dan berubah menjadi mobil, yang akan semakin meningkat. Satu rekan setimnya bisa masuk ke mobil saat berhenti dan kemudian buru-buru maju bersama Johnson.
Saat mobil menabrak musuh pertama, ia akan meledak dan mensetrum target dan musuh terdekat untuk 0,5 ~ 1 detik dan sesuai dengan kecepatan laju mobil, menghasilkan 300/450/600 ~ 600 / 900/1200 poin kerusakan sihir pada mereka.
Saat mobil berhenti, klik skill lagi (Throttle) untuk bergerak. Saat mengendarai mobil, klik skill (rem) untuk berhenti.
Cara menggunakan skill kombo Johnson, pertama kamu harus menggunakan Rapid Touchdown (skill 3) untuk berubah menjadi mobil dan usahakan kamu membawa teman yang menggunakan hero fighter atau marksman
Lalu, kamu tabrakan Johnson agar menghasilkan efek stun. Gunakan Electromag Rays (Skill 2) untuk menghasilkan Magic Damage. Apabila musuh sekarat kamu bisa menggunakan Deadly Pincers (Skill 2) untuk melemparkan Spanner ke arah musuh untuk memberikan Magic Damage dan juga men-stun lawan
Sehingga jika diurutkan, akan jadi seperti berikut ini:
Skill 3 > Skill 2 > Skill 1

Harga Hero Johnson

Nama HeroBattle PointDiamondTicket
Johnson32000599

Emblem yang Cocok untuk Johnson

1. Set Tank Emblem

Buat kamu yang bingung ingin melengkapi Johnson, kita menyarankan kamu untuk menggunakan set Tank Emblem. Dengan menggunakan emblem ini, Johnson akan mendapatkan efek tambahan agar lebih kuat lagi.
Tips yang Cocok untuk Johnson

1. Healing

Untuk masalah penggunaan spell, kita menyarankan kamu untuk menggunakan spell Healing Spell. karena spell ini akan menambahkan darah 15% dari total darah dan memberikan darah juga kepada teman sekitar Johnson

2. Arrival

Spell yang bisa kamu gunakan selanjunya adalah spell Arrivalspell ini akan membuat Johnson berpindah tempat dengan target turret’s atau minion.

Tips Menggukan Hero Johnson

Bagi kamu yang masih bingung atau belum menegetahui dengan cara menggunakan Johnson. Kita akan merekomendasikan guide Johnson apa saja yang bisa kamu lakukan dengan heroini.

1. Manfaatkan Rapid Touchdown

Disetiap hero pasti memiliki skill yang bisa kamu manfaatkan untuk farmingatau membunuh musuh. Nah, salah satunya yang kamu harus perhatikan adalah memanfaatkan skill 3.
Skill ini digunakan Johnson untuk menabrakan dirinya yang telah menjadi mobil untuk menghasilkan efek stun. Disarankan Johnson mengajak hero bertipikal marksman atau fighter untuk menhabisi musuh yang ditabraknya.

2. Perhatikan Posisi dan Waktu yang Tepat Ketika Ingin WAR

Johnson memang merupakan hero tank yang sangat diandalkan oleh teman team-nya. Jadi kamu harus memperhatikan posisi Johnson saat sedang bertarung atau bertahan dengan baik.

3. Menjadi Pelindung Bagi Team

Dengan pertahanan yang powerfull dari JohnsonHero ini bisa untuk menjadi pelindung ketika dikejar musuh. Bermodalkan dengan skill yang bisa membuat tameng bagi diri sendiri dan teamhero ini cocok untuk menjadi benteng di depan.

Berikut Adalah Tips Mengalahkan Johnson

Johnson merupakan tipe hero jarak jauh atau tipe hero TankJohnson sering digunakan oleh para pemain Mobile Legends karena, Johnson sering dijadikanhero combo yang menakutkan.
Di setiap hero pasti memiliki kelemahanya termasuk Johnson.

1. Kelemahan Dari Johnson

Untuk masalah kelemahan, Johnson memiliki kelemahan yang sama dengan hero tipe Tank pada umumnya.
Hero ini memiliki kekuatan penuh pada skill-nya yang sangat membantu dalam pertempuran, akan tetapi dia juga mempunyai banyak sekali kelemahan. Nah, kita juga akan memberi tahukan kamu tips mengalahkan Johnson.
  • Johnson sangat lemah terhadap stun.
  • Johnson sangat lemah pada pertahanan fisik maupun magic.
  • Johnson hanya mengandalkan skillsaat bertarung.

2. Berikut adalah Hero yang Dapat Mengalahkan Johnson

Johnson merupakan tipe hero jarak dekat atau tipe hero TankJohnson sering digunakan oleh para pemain Mobile Legends karena, Johnson memiliki serangan kombo yang menakutkan.
Disetiap hero pasti memiliki kelemahanya termasuk johnson.

Hero Marksman

Irithel merupakan salah satu tipe marksman yang dapat mengalahkan JohnsonKetika kamu berhadapan dengan Johnson kamu bisa menggunakan Force of The Queen (skill 2) untuk mengejar atau mendekati Johnson, lalu kedua gunakan Strafe (skill 1) untuk memberikan Physical Damage dan DefenseTerakhir gunakan Heavy Bow(skill 3) untuk menghabisi Johnson.

Sehingga jika diurutkan, akan jadi seperti berikut ini:
Skill 2 > Skill 1 > Skill 3

Hero Fighter

Freya merupakan salah satu tipe fighter yang dapat mengalahkan Johnson. Ketika kamu berhadapan dengan Johnson kamu bisa menggunaka Wings of Faith (skill 1) untuk meloncat dan menghasilkan efek stun ke Johnson.
Lalu kamu gunakan Valkryie (skill 3) untuk menghasilkan efek stun serta Attack Speed dan diiringi Godspeed Strike(skill 1) yang akan menghasilkan Attack Speed dan Physical Damage.

Sehingga jika diurutkan, akan jadi seperti berikut ini:
Skill 1 > Skill 3 > Skill 2

Hero Mage

Eudora merupakan salah satu tipe mageyang dapat mengalahkan JohnsonKetika kamu berhadapan dengan Johnson kamu bisa menggunaka Electric Arrow (Skill 2)untuk men-stun dan Magic Damage.
Lalu, kamu gunakan Thunderstruck (Skill 3) untuk mengurangi HP Johnson secara drastis dan diiringi Forked Lightning (Skill 1) yang memiliki efek Magic Damage.

Sehingga jika diurutkan, akan jadi seperti berikut ini:
Skill 2 > Skill 3 > Skill 1
Nah, apabila kamu memiliki kritik atau saran. Silahkan berikan di kolom komentar dan jangan lupa untuk Like and Share ya… biar kamu #SelaluLebihTau

Baca juga :

Featured Post

Tips dan trik fungsi battle spell

Panduan Mobile Legends: Penjelasan dan Fungsi Battle Spell Walaupun hanya berupa satu  skill tambahan, Battle Spell bisa menjad...